26 November 2010

Wti, 26 November dalam sejarah

1922- Howard Carter dan Lord Carnarvon menjadi orang-orang pertama yang memasuki makam Tutankhamun dalam 3000 tahun.
1950- Pasukan Tiongkok di Korea Utara melancarkan serangan balasan yang besar terhadap pasukan Korea Selatan dan Amerika Serikat.
1990- Setelah menjabat sebagai Perdana Menteri Singapura selama lebih dari 30 tahun, Lee Kuan Yewmengundurkan diri dan digantikan oleh Goh Chok Tong.
Tahukah Anda...

"... bahwa William Howard Taftadalah satu-satunya orang yang pernah menjabat sebagai Ketua Mahkamah Agung dan PresidenAmerika Serikat?"
"... bahwa laporan tertua tentang gerhana matahari terdapat dalam catatan Tiongkok? Menurut legenda, gerhana itu terjadi tanpa tanda-tanda karena astronom kerajaan, Hsi dan Ho, terlalu mabuk untuk membuat perhitungan yang perlu. Karena lalai dalam tugas, mereka dijatuhi hukuman mati."
"... bahwa 15.000 orang pasukan Kanada ikut berperang di pihak Amerika Serikat dan Britania dalam invasi Normandia pada Juni 1944? Pasukan-pasukan Kanada inilah yang pertama kali mencapai tujuan yang telah ditetapkan!"

1 comment: